NASIONALSelengkapnya

Polda Metro Jaya Gelar FGD Bareng Serikat Pekerja, Bahas Penegakan Hukum Perselisihan Perburuhan

23 April 2025 08:32

Jakarta - Direktorat Intelkam Polda Metro Jaya menggelar Forum Group Discussion (FGD) bersama perwakilan serikat pekerja dengan tema Penegakan Hukum dalam Penanganan Perselisihan Perburuhan. Kegiatan tersebut digelar di Gedung Balai Pertemuan Metro Jaya, Selasa (22/4/2025). Hadir dalam acara tersebut para Kapolres beserta Kasat Intelkam dan Kasat Reskrim Polres jajaran Polda ... Selengkapnya

Kunjungi Buntet Pesantren Cirebon, Kapolri Silaturahmi ke Dewan Sepuh hingga Resmikan Pondok

22 April 2025 23:37

Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meresmikan Pondok Al Inaaroh Al Hikam Buntet Pesantren di Cirebon, Jawa Barat, pada Selasa (22/4) hari ini. Bangunan pondok yang diresmikan Kapolri itu terdiri dari tiga lantai dengan total 30 kamar untuk santri lelaki, 18 kamar mandi, 2 ruang belajar serta aula terbuka. ... Selengkapnya

Buka Rakernis Densus 88, Kapolri Kunjungi Stan Usaha Eks Narapidana Teroris

22 April 2025 12:03

BN - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Detasemen Khusus 88 Anti Teror (AT) Polri di Auditorium PTIK, pada Selasa (22/4). Dalam Rakernis tersebut, Sigit juga turut memberikan piagam penghargaan Kapolri kepada tiga orang yang dinilai telah mendukung kinerja Densus 88 Antiteror Polri. Selain itu, Sigit ... Selengkapnya

KRIMINALSelengkapnya

Polsek Koja Amankan Pelaku Pembacokan 4 Warga di Koja

Bawaan Situs12 Jun 2024 0

JAKARTA - Polsek Koja bersama Unit Resmob dan Jatanras Polres Metro Jakarta Utara berhasil menangkap RWE (30), pelaku pembacokan terhadap 4 orang warga Koja menggunakan sebilah parang panjang di Rawa Badak Utara, Koja pada Minggu (9/6/24) pagi. Kapolsek Koja Kompol Muhammad Syahroni mengatakan, kurang dari 12 jam RWE (30) saat ... Selengkapnya

POLHUKAMSelengkapnya

Polda Metro Jaya Bongkar Sindikat Pengedar Uang Palsu di Jakbar

Daerah19 Juni 2024 07:16

Jakarta- Polda Metro Jaya membongkar sindikat pengedar uang palsu di kawasan Srengseng Raya, Jakarta Barat. Barang bukti uang palsu senilai Rp 22 miliar pun disita ... Selengkapnya

Potret Sengketa Pilpres 2024, Dua Kubu Lawan Satu Siapa Menang?

Nasional29 Maret 2024 14:46

Oleh: Assoc Prof Dr Firman Wijaya, SH., MH. BN - Perhelatan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 baru saja selesai digelar. Pesta akbar demokrasi yang dihelat pada ... Selengkapnya

Political Sphere Mahkamah Konstitusi Menguji Usia Ideal Presiden dan Wakil Presiden

Nasional28 September 2023 07:25

Jakarta - Agenda pergantian Presiden dan Wakil Presiden melalui Pemilu diharapkan merupakan “Jalur aman” transisi kekuasaan secara damai, namun bukanlah jalur aman tapi jalur terjal ... Selengkapnya