NASIONALSelengkapnya

Syarif Melvin Alkadrie, SH: Makna Olahraga dan Semiotika Lambang KONI Indonesia

18 November 2025 13:48

Syarif Melvin Alkadrie, SH “Olahraga bukan sekadar gerak raga jasmani, tetapi juga cerminan harmoni antara fisik, jiwa, dan budaya. Bila kita pahami makna lambang KONI Indonesia, di dalamnya tersirat semangat persatuan, keuletan, dan sportivitas yang berpadu dengan nilai-nilai kebangsaan. Karena itu, setiap event olahraga semestinya disinergikan dengan seni dan budaya ... Selengkapnya

KONSTRUKSI HUKUM ADMINISTRASI NEGARA “PEMUSNAHAN ARSIP”

18 November 2025 13:13

Oleh Tengku Mulia Dilaga Turiman Fachturahman Nur 1. Undang-Undang No. 43 Tahun 2009 tentang Kearsipan („UU Kearsipan“) 2. Peraturan Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) Nomor 25 Tahun 2012 tentang Pedoman Pemusnahan Arsip. 3. Peraturan Kepala ANRI Nomor 9 Tahun 2017 (tentang teknis pemusnahan). Pasal-Pasal Terkait Pemusnahan Arsip dalam UU ... Selengkapnya

Saiful Chaniago Apresiasi Prabowo Sukses Kembalikan Kepercayaan dan Optimisme Rakyat

18 November 2025 13:03

Jakarta - Wakil ketua umum DPP KNPI sekaligus Ketua umum Pasukan Pro Bowo (PASPROBO), Saiful Chaniago menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada Presiden Indonesia Prabowo Subianto yang telah sukses mengembalikan kepercayaan rakyat Indonesia kepada pemerintah Indonesia. Menurutnya, rakyat Indonesia semakin optimis dengan kepemimpinan Indonesia saat ini. Chaniago menjelaskan, rakyat Indonesia semakin baik ... Selengkapnya

KRIMINALSelengkapnya

Polsek Koja Amankan Pelaku Pembacokan 4 Warga di Koja

Bawaan Situs12 Jun 2024 0

JAKARTA - Polsek Koja bersama Unit Resmob dan Jatanras Polres Metro Jakarta Utara berhasil menangkap RWE (30), pelaku pembacokan terhadap 4 orang warga Koja menggunakan sebilah parang panjang di Rawa Badak Utara, Koja pada Minggu (9/6/24) pagi. Kapolsek Koja Kompol Muhammad Syahroni mengatakan, kurang dari 12 jam RWE (30) saat ... Selengkapnya

POLHUKAMSelengkapnya

Polda Metro Jaya Bongkar Sindikat Pengedar Uang Palsu di Jakbar

Daerah19 Juni 2024 07:16

Jakarta- Polda Metro Jaya membongkar sindikat pengedar uang palsu di kawasan Srengseng Raya, Jakarta Barat. Barang bukti uang palsu senilai Rp 22 miliar pun disita ... Selengkapnya

Potret Sengketa Pilpres 2024, Dua Kubu Lawan Satu Siapa Menang?

Nasional29 Maret 2024 14:46

Oleh: Assoc Prof Dr Firman Wijaya, SH., MH. BN - Perhelatan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 baru saja selesai digelar. Pesta akbar demokrasi yang dihelat pada ... Selengkapnya

Political Sphere Mahkamah Konstitusi Menguji Usia Ideal Presiden dan Wakil Presiden

Nasional28 September 2023 07:25

Jakarta - Agenda pergantian Presiden dan Wakil Presiden melalui Pemilu diharapkan merupakan “Jalur aman” transisi kekuasaan secara damai, namun bukanlah jalur aman tapi jalur terjal ... Selengkapnya